31 Tahun : Kering
31 Tahun
Kering
29 Tahun, Kombinasi
29 Tahun
Kombinasi
24 April 2022
menurutku selain skincare yang mengandung HA agar skin barrier nya baik (mengurangi penguapan air), perlu juga pakai produk yang mengandung antioksidan dan retinol (pakai di malam hari) mostly. Tapi setauku retinol Votre Peau juga rekomen banget karena bisa ekfoliasi kulit jadi kulit bisa glowing dan kulit-kulit mati diganti kulit baru (tentunya batasi ya eksfoliasinya misalnya seminggu 2-3x). Ikuti juga dengan pola hidup yang baik: minum air cukup 2L per hari, konsumsi buah dan sayuran, kurangin minyak dan gorengan! Semoga membantu!
Retinol Barrier Cream
VOTRE PEAU
Tranexamic Acid, Hyaluronic Acid, And Vitamin C Serum Pour Maharis Clinic
VOTRE PEAU
Saharan Snow Drop
VOTRE PEAU
31 Tahun, Acne Prone, Kombinasi
31 Tahun
Acne Prone, Kombinasi
24 April 2022
kak cari produk yg mengandung bahan2 yg berkerja sebagai antioksidan, yg mengandung niacinamide dan vitamin seperti tocopherol. jgn lupa di rutinitaskan skrg untuk dapat kulit yg awet muda kedepannya!